Tiga Rumah Sakit yang Ada di Lombok Timur

Rumah sakit dengan layanan gawat darurat

Lombok Timur, IDN Times - Kabupaten Lombok Timur merupakan salah satu kabupaten atau daerah tingkat II yang berlokasi di bagian timur pulau Lombok, Provinsi Nusa Tenggara Barat. Kabupaten ini memiliki ibu kota, yaitu kecamatan Selong.Terdapat banyak rumah sakit dan klinik di daerah ini, namun yang akan dibahas kali ini adalah tiga rumah sakit.

Warga Lombok Timur atau pelancong dapat memilih tiga rumah sakit ini untuk mendapatkan layanan pengobatan. Rumah sakit ini beroperasi selama 24 jam dengan layanan gawat darurat.

1. Lotim Medical Center

Tiga Rumah Sakit yang Ada di Lombok TimurLotim Medical Center (https://lotimmedicalcenter.com/)

Visi: “Menjadi Penyelenggara Layanan Kesehatan Terbaik di Nusa Tenggara Barat”

Misi:

1. Memberikan pelayanan sesuai standar akademik dengan pembiayaan yang rasional
2. Membangun SDM yang berbudaya kerja professional
3. Menyelenggarakan pelayanan yang berorientasi keselamatan pasien dan kepuasan pelanggan
4. Senantiasa meningkatkan kemampuan dengan pola perbaikan berkelanjutan

Motto: “Sahabat Untuk Sehat”

Alamat: JL.Pejanggik No. 78 A, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat

No Telp: (0376) 23888

Whatsapp: +62885930981134

Email: info@lotimmedicalcenter.com

Website: https://lotimmedicalcenter.com/

2. Rumah Sakit Umum Daerah dr. R. Soedjono Selong

Tiga Rumah Sakit yang Ada di Lombok TimurRumah Sakit Dr R Soedjono Selong (Wartarinjani)

Visi: “Rumah Sakit Bermutu dan Profesional untuk Seluruh Lapisan Masyarakat”

Misi: 

1. Memberikan pelayanan kesehatan yang paripurna sesuai standar dan menjamin keselamatan serta mengutamakan kepuasan pasien
2. Melengkapi berbagai jenis pelayanan sebagai wujud rumah sakit rujukan spesialistik di Kabupaten Lombok Timur
3. Menjadi rumah sakit yang professional melalui pengembangan sumber daya manusia

Motto: Tanggap, Ramah, Profesional, Beriman dan Bertaqwa

Alamat: JL. M. Yamin, SH. No.55, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat

No Telp: 081775230033

Website: https://rsud.lomboktimurkab.go.id/

Baca Juga: Rumah Sakit Pemerintah di Kabupaten Sumbawa dan KSB

3. Rumah Sakit Islam Namira Lombok Timur

Tiga Rumah Sakit yang Ada di Lombok TimurRSI Namira Lombok Timur (sehatq.com)

Visi: “Menjadi Rumah Sakit Syariah pilihan utama masyarakat Lombok Timur dan sekitarnya”

Misi:

1. Memberikan pelayanan kesehatan perorangan yang paripurna, bermutu, terjangkau dan berorientasi pada keselamatan pasien, serta kepuasan pelanggan.
2. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan Islami sesuai standar Rumah Sakit Syariah.
3. Meningkatkan kemampuan Sumber Daya Insani yang memiliki integritas, professional, dan berakhlaqul karimah.
4. Menciptakan suasana kerja yang kondusif, nyaman, dan produktif.

Alamat: JL. KH. Ahmad Dahlan No.17, Kelurahan Pancor, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur, NTB

Telepon:

Pendaftaran: 081997604422 (Tlp, SMS, Whatsapp)

IGD: 087863315705

VK/Ruang Bersalin: 081918466122 / 085238008711

Informasi: 08761712046 (Whatsapp, chat only)

Telepon: (0376) 21004

Fax: (0376) 22693

Website: http://rsinamira.com/

Itulah tadi tiga RS yang siap melayani di kabupaten Lombok Timur, Nusa Tenggara Barat lengkap dengan alamat dan nomor informasi.

Baca Juga: Daftar Rumah Sakit Pemerintah dan Swasta di Kota Mataram

Topik:

  • Linggauni

Berita Terkini Lainnya